Senin, 20 Oktober 2014

manfaat buah naga merah


Buah naga merah buah eksotis dengan warna merah mencolok dengan kandungan mineral dan vitamin tinggi sehingga manfaat buah naga merah sudah tidak diragukan lagi dalam menjaga kesehatan tubuh. Daging buah naga terasa manis, dibalik rasanya yang manis buah naga mampu untuk menurunkan kolesterol.
Buah naga yang bermanfaat bagi semua orang yang sedang membutuhkan cara untuk menurunkan kolesterol. Manfaat buah naga merah untuk kesehatan karena buah ini tidak memiliki kolesterol jahat. Buah naga kaya akan sumber vitamin C sehingga buah ini menjadi antioksidan yang kuat untuk tubuh, yang dapat melindungi kita dari berbagai penyakit dan menjaga kesehatan. Hal yang menarik dari buah ini adalah memiliki antioksidan dan vitamin C yangmemperkuat sistem kekebalan tubuh.
Semua orang membutuhkan serat dalam makanan untuk memperlancar sistem pencernaan yang sehat, dan jika anda ingin mendapatkan kandungan serat lezat, buah naga merupakan pilihannya. Tapi hati-hati, karena perbedaan antara jumlah serat, buah segar atau kering bervariasi, buah kering lebih tinggi karena cangkangnya disertakan.
Selain serat dan vitamin, tubuh kita juga memerlukan lemak sehat. Benih hitam kecil dari buah naga merahmengandung lemak tak jenuh tunggal yang sehat serta mengandung asam lemak omega 3.
Selain berbagai keuntungan diatas masih banyak yang dapat kita peroleh dari manfaat buah naga merah. Buah naga merah juga baik bagi mereka yang menderita diabetes karena buah naga mampu untuk menurunkan kadar glukosa darah. Selain untuk diabetes, buah naga juga bermanfaat untuk mengatasi stres, menurunkan tekanan darah dan mencegah penyakit jantung.
Tanpa kita sadari bahwa manfaat buah naga merah sangat baik untuk kesehatan, kita sering pergi ke toko buah namanun juga sering melewatkan buah ini, ada baiknya setelah mengetahui manfaat dari buah naga anda mulai mencoba untuk mengambil buah naga untuk di konsumsi.
Jika anda saat ini ingin meningkatkan metabolisme tubuh sebagai pelengkap dalam mempercepat program diet menurunkan berat badan, maka anda dapat menyertakan buah naga kedalam menu diet menurunkan berat badan, konsumsi buah naga dan menu diet lainnya yang dikombinasikan dengan olah raga akan mempercepat dalam menurunkan berat badan serta merupakan cara menghilangkan lemak di perut.
Selain buah naga untuk diet menurunkan berat badan, buah naga juga memiliki kontribusi yang baik dalam dunia kecantikan. Penggunaan buah ini dalam masker alami memberikan hidrasi dan kekencangan kulit Anda.
Jika anda mencari makanan sumber kalium, jangan ragu untuk mengambil buah naga. Buah naga merupakan sumber kalsium sehingga manfaat buah naga merah baik untuk mendapatkan tulang dan gigi yang kuat. Tidak hanya itu, buah naga merah juga mengandung berbagai vitamin B, vitamin A, karoten, fosfor, zat besi, protein dan karbohidrat.